Pekerjaan Overlay Jalan Mangunsarkoro Ditinjau, Progres Lebih Cepat dari Target
Padang – Wali Kota Padang Fadly Amran meninjau pekerjaan overlay Jalan KIS Mangunsarkoro, Kelurahan Jati Baru, Kecamatan Padang Timur, Sabtu (15/11/2025). Wali Kota Padang Fadly Amran saat meninjau pelaksanaan pekerjaan menyampaikan bahwa kunjungan ini bertujuan memastikan pengerjaan berjalan sesuai spesifikasi. Ia menegaskan bahwa peningkatan kualitas jalan ini merupakan bagian dari Program Unggulan (Progul) Padang Rancak….
