Sumpah Pemuda

Wako Fadly Amran Ajak Pemuda Padang Jadi Motor Pembangunan di Peringatan Sumpah Pemuda ke-97

Padang — Wali Kota Padang, Fadly Amran, menjadi pembina upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025 di Lapangan Upacara Balai Kota Aia Pacah Padang, Selasa (28/10/2025). Upacara berlangsung khidmat dengan dihadiri jajaran Forkopimda Kota Padang, pejabat pemerintah, organisasi kepemudaan, tokoh masyarakat, serta pelajar dan mahasiswa. Fadly Amran menyampaikan pentingnya peran pemuda sebagai motor penggerak…

Read More
BPJS Ketenagakerjaan

Wali Kota Fadly Amran Serahkan 3.000 Kartu BPJS Ketenagakerjaan bagi Pekerja Rentan

PADANG – Wali Kota Padang, Fadly Amran, menyerahkan secara simbolis Kartu Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan bagi 3.000 pekerja rentan, di Gedung Bagindo Aziz Chan Youth Center, Selasa (28/10/2025). Program ini merupakan bagian dari Program Unggulan (Progul) Padang Melayani yang digagas Pemerintah Kota (Pemko) Padang di bawah kepemimpinan Wali Kota Fadly Amran dan Wakil…

Read More
TP-PKK Pusat

TP-PKK Pusat Lakukan Monitoring Program Imunisasi Zero Dose di Kota Padang

PADANG – Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Padang menerima kunjungan TP-PKK Pusat dalam rangka pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Imunisasi Anak dengan Zero Dose di Kota Padang, Senin (27/10/2025). Rombongan TP-PKK Pusat yang dipimpin Ketua Bidang IV, Ny. Nana Syafriati Safrizal ini, disambut hangat oleh Ketua TP-PKK Kota Padang, Ny. dr. Dian…

Read More
Pekan Politik VIII

Fadly Amran Ajak Mahasiswa Wujudkan Politik Progresif, Bermoral, dan Inklusif

Padang – Wali Kota Padang Fadly Amran menjadi narasumber dalam Pekan Politik VIII, yang digelar Himpunan Mahasiswa Ilmu Politik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Andalas (Unand), di Auditorium Unand, Senin (27/10/2025). Dalam kegiatan bertema “Membentuk Generasi Muda Menuju Politik yang Progresif, Bermoral, dan Inklusif”, Fadly Amran menekankan pentingnya membangun politik yang transparan,…

Read More
Ranperda Padang

Pemko Padang Ajukan Tiga Ranperda Strategis: Keuangan, Sampah, dan Budaya

PADANG – Wali Kota Padang Fadly Amran secara resmi menyampaikan nota penjelasan tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Pemerintah Kota Padang dalam Rapat Paripurna DPRD Kota Padang, yang digelar di ruang sidang utama DPRD, Senin (27/10/2025). Fadly Amran menyampaikan bahwa ketiga Ranperd tersebut merupakan langkah penting dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang transparan, lingkungan yang sehat,…

Read More
pengendalian korupsi

Perkuat Tata Kelola Bersih, Wako Fadly Amran Teken Rencana Aksi Antikorupsi 2025

Padang — Wali Kota Padang Fadly Amran menandatangani Rencana Aksi Efektivitas Pengendalian Korupsi Tahun 2025 bersama Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Provinsi Sumatera Barat, Senin (27/10/2025). Langkah ini menjadi wujud nyata komitmen Pemerintah Kota Padang dalam memperkuat tata kelola pemerintahan yang bersih, transparan, dan akuntabel. Penandatanganan berlangsung di Ruang Abu Bakar Ja’ar, Balai…

Read More

Anggaran Kota Padang Dipangkas Rp400 Miliar, Wako Fadly Amran: “Progul Tetap Jalan!”

Padang – Meski terjadi pemotongan anggaran Transfer Ke Daerah (TKD) Tahun 2026 untuk Kota Padang hampir mencapai Rp400 miliar, sejumlah Program Unggulan (Progul) Pemerintah Kota Padang seperti BPJS Kesehatan Gratis, Smart Surau, Lembar Kerja Siswa (LKS), dan Baju Sekolah Gratis tetap dilanjutkan. Hal itu disampaikan Wali Kota Padang Fadly Amran saat menyerahkan dana operasional Triwulan…

Read More
investasi Kota Padang

Iklim Investasi Padang Melesat, Wako Fadly Amran: “Semua Mata Tertuju ke Kota Padang!”

Padang — Wali Kota Padang Fadly Amran membuka secara resmi Musyawarah Cabang (Muscab) VI Badan Pengurus Cabang (BPC) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kota Padang di Premier Basko Hotel Padang, Senin (27/10/2025). Fadly Amran menyampaikan bahwa iklim investasi di Kota Padang menunjukkan tren positif dibandingkan tahun sebelumnya. Hingga Oktober 2025 realisasi investasi telah menembus lebih…

Read More
Aksi Bersih Sungai

Wako Fadly Amran Dukung Aksi Bersih Sungai Batang Maransi, Demi Kota Padang Bebas Banjir

PADANG – Wali Kota Padang, Fadly Amran, menghadiri kegiatan Aksi Bersih Sungai Batang Maransi Aia Kalabu yang digelar Minggu (26/10/2025). Kegiatan ini diinisiasi oleh Forum Sigap Bencana (FSB) Kelurahan Dadok Tunggul Hitam, Kecamatan Koto Tangah yang bekerjasama dengan pemerintah dan elemen masyarakat setempat. Aksi tersebut berfokus di aliran Sungai Batang Maransi di kawasan Maransi Indah…

Read More
Festival Sepak Bola

Wako Fadly Amran Buka Festival Sepak Bola Piala Wali Kota Padang 2025

Padang – Wali Kota Padang Fadly Amran membuka secara resmi Festival Sepak Bola Piala Wali Kota Padang Kelompok Umur (KU) 10 dan 12 Seri I, di Lapangan Sepak Bola Imam Bonjol Padang, Minggu (26/10/2025). Festival yang digelar oleh Asosiasi Kota Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (ASKOT PSSI) Kota Padang ini ditandai dengan tendangan pertama oleh…

Read More