FKSB Kota Padang Resmi Dikukuhkan, Siap Perkuat Kesiapsiagaan Bencana
Padang – Wali Kota Padang Fadly Amran mengukuhkan Pengurus Forum Kelompok Siaga Bencana (FKSB) Kota Padang Periode 2025–2030, di Gedung Bagindo Aziz Chan Youth Center, Selasa (19/8/2025). Adapun susunan kepengurusan FKSB Kota Padang yang dikukuhkan antara lain, Ketua Umum Abdul Rahim, Sekretaris Yogi Firmanda, dan Bendahara Yesi Elvianti. Fadly Amran menekankan pentingnya forum ini sebagai…
