
Rino Adi
PADANG – Kota Padang berhasil memenuhi target aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) yang ditetapkan pemerintah pusat, yakni sebesar 30 persen dari jumlah penduduk yang sudah melakukan perekaman data/memiliki KTP Elektronik (KTP-el). Berkat capaian ini, 11 kecamatan di Kota Padang menerima penghargaan dari Penjabat (Pj) Wali Kota Padang Andree Algamar atas partisipasi dan dukungannya terhadap pelaksanaan […]