Program P5HAM Digelar di Padang, Wawako Maigus Nasir Dorong Penguatan HAM
PADANG – Wakil Wali Kota Padang, Maigus Nasir, menghadiri kegiatan Implementasi Program Pemajuan, Perlindungan, Pemenuhan, Penegakan, dan Penghormatan Hak Asasi Manusia (P5HAM) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), di Studio Hasnawi Karim, Asrama Haji Kota Padang, Rabu (20/8/2025). Kegiatan yang mengusung tema “Mewujudkan Masyarakat Sadar Hak Asasi Manusia” ini digagas oleh Komisi XIII DPR RI bersama Kantor…
