
Padang – Wali Kota Padang Fadly Amran, menghadiri soft opening dan syukuran gedung baru Rumah Sakit (RS) Padang Eye Center yang berlokasi di Jalan Khatib Sulaiman, Sabtu sore (8/3/2025). Soft opening ini ditandai dengan pengguntingan pita oleh Gubernur Sumbar Mahyeldi bersama Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) Ny. Harneli Mahyeldi. Fadly Amran menyampaikan […]