
Rino Adi
PADANG – Pemerintah Kota Padang kembali menggelar Pemilihan Duta Generasi Berencana (GenRe) atau Pildugen Kota Padang di tahun ini. Sebanyak 25 pasang finalis yang berasal dari SMA sederajat dan perguruan tinggi di Kota Padang, saling berlomba untuk menjadi yang terbaik pada acara Puncak Apresiasi Duta GenRe Kota Padang 2025, di Hotel Pangeran Beach, Sabtu (15/2/2025) […]