
Timnas Indonesia asuhan Shin Tae Yong baru saja dilumat Jepang 0-4 dalam matchday 5 Grup C Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama GBK, Jumat (15/11). PSSI semakin memberi peringatan keras kepada Shin Tae-yong. “Ancaman sih bukan ancaman, tapi diingatkan bahwa ini enggak boleh main-main lho, enggak boleh kita masih coba-coba, ini enggak […]