
Rino Adi
Padang Panjang– Tim Monitoring KPU Sumbar (Komisi Pemilihan Umum) Provinsi Sumatera Barat melakukan monitoring jelang pemilihan kepala daerah serentak yang tinggal 2 hari lagi. Salah satu tim monitoring KPU Sumbar yang diwakili Fairus Hayatus S. S.E, M.I.Kom, Kasubag Perencanaan dan Yurika Amalia, SE, M.Si di dampingi oleh awak media mengunjungi KPU Kota Padang Panjang, Senin (25/11/2024). […]
Rino Adi
Padang- Penjabat (Pj) Wali Kota Padang, Andree Algamar memastikan kesiapan jajaran Pemko Padang menghadapi penyelenggaraan Pilkada Serentak 2024. Termasuk Pemilihan Wali Kota-Wakil Wali Kota Padang dan Gubernur-Wakil Gubernur Sumatera Barat, Senin (25/11/24). Bertempat di Rumah Dinas Wali Kota Padang, Andree Algamar mengumpulkan jajaran OPD terkait dalam penyelenggaraan Pilkada 2024. “Kita ingin pastikan jajaran Pemko Padang siap […]
Rino Adi
Padang– Mewakili Penjabat (Pj) Wali Kota Padang, Pj Sekretaris Daerah (Sekda) Yosefriawan menghadiri peresmian Creative Hub TVRI Sumatera Barat (Sumbar), di Halaman Gedung TVRI Bypass, Senin (25/11/2024). Yosefriawan dalam sambutannya mengungkapkan Pemerintah Kota Padang sangat mendukung adanya kegiatan TVRI Sumbar. Hal itu dikarenakan event ini menjadi wadah bagi konten kreator untuk menghasilkan karya terbaik yang […]
Rino Adi
Padang – Pemerintah Kota (Pemko) Padang bersama warga Kota Padang kembali melakukan aksi Padang Bagoro edisi November 2024, Minggu (24/11/2024). Penjabat (Pj) Wali Kota Padang Andree Algamar sewaktu meninjau pelaksanaan Padang Bagoro di kawasan Perumahan Jihad Indah Persada Duo, Kelurahan Batipuh Panjang, Kecamatan Koto Tangah mengatakan, Padang Bagoro edisi November ini mengusung tema “Cegah Demam […]
Rino Adi
PADANG – Penjabat (Pj) Wali Kota Padang Andree Algamar mengapresiasi Departemen Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam atau sering disebut FMIPA dan LPPM Unand (Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, yang ikut terjun langsung membantu penanganan stunting di Kota Padang. Dukungan yang diberikan melalui Program Kemitraan Masyarakat (PKM) Membantu Nagari dengan memberdayakan ibu rumah […]
Rino Adi
Padang – Tim Pemenangan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Barat Nomor Urut 1, Mahyeldi-Vasko, optimistis mampu meraih hingga 78% suara masyarakat pada hari pencoblosan, Rabu (27/11/2024) mendatang. Sekretaris Tim Pemenangan, Rahmat Saleh, menyampaikan bahwa target tersebut didasarkan pada tanggapan positif masyarakat, penerimaan luas, dan hasil survei. “Melihat bagaimana tanggapan masyarakat, dan penerimaan masyarakat, […]
Rino Adi
Padang – Penjabat (Pj) Wali Kota Padang Andree Algamar menghadiri puncak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-71 Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) M Djamil Padang, Sabtu (23/11/2024). Puncak perayaan HUT RSUP M Djamil Padang ini diawali dengan Jalan Santai bersama, yang dilepas langsung oleh Andree Algamar bersama Direktur Utama RSUP M. Djamil, Dr. dr. Dovy […]
Rino Adi
PADANG – Pemerintah Kota (Pemko) Padang bersama DPRD Kota Padang, menyetujui anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) Kota Padang tahun anggaran (TA) 2025 sebesar Rp2,86 triliun. Kesepakatan ini dilakukan di dalam Rapat Paripurna DPRD Kota Padang tentang Penyampaian Pendapat Akhir Fraksi-Fraksi DPRD Kota Padang terkait Rancangan APBD Kota Padang TA 2025, di Ruang Sidang Utama […]
Rino Adi
Padang – Kampanye akbar untuk pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang nomor urut 1, Fadly Amran-Maigus Nasir, akan digelar pada hari ini, Sabtu, 23 November 2024 di Danau Cimpago, Pantai Padang. Acara ini dijadwalkan berlangsung mulai pukul 13.00 hingga 18.00 WIB dan diprediksi akan menjadi salah satu kampanye terbesar yang pernah digelar di […]
Rino Adi
Pariaman— Genius Umar-Muhammad Ridwan atau lebih dikenal dengan Genius-Ridwan unggul di survei. Mendapat elektabilitas tertinggi dari berbagai hasil survei untuk kembali melanjutkan memimpin Kota Pariaman di Pilkada 2024. Dari berbagai pemerhati elektoral Kota Sala Lauak itu, Genius Umar memiliki pemilih kuat yang tersebar di seluruh wilayah Kota Pariaman. “Sepertinya pemilih sudah bersepakat untuk mengembalikan Pak Genius Umar menjadi […]